Niat Mau Mendahului, Tukang Becak Ini Tewas Dilindas Mobil Dari Arah Belakang
Foto : Tukang Becak Korban Lakalantas di Jalan Pasir Putih PEKANBARU, (suaraaspirasi.com) – Tukang becak bernama Firmansyah Putra (23) tewas usai kendaraanya menabrak truk di Jalan Pasir Putih, Desa Baru, Kabupaten Kampar pada Selasa (16/5/2023) pagi. Kapolres Kampar, AKBP Didik Priyo Sambodo menceritakaan, saat itu sepeda motor becak Honda Supra BM 2124 RI dikendarai korban…