Mengakhiri Masa Kampanye, Pasangan SANDI Gelar Sholawat dan Doa Bersama
Foto : Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Bengkalis Nomor Urut 2 Menggelar Sholawat dan Doa Bersama BENGKALIS, Suaraaspirasi.com – Mengakhiri masa kampanye, pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Bengkalis nomor urut 2 menggelar acara sholawat yang dilaksanakan di halaman Kantor DPD Partai Golkar Bengkalis. Selain dihadiri Calon Bupati Bengkalis nomor urut 2 Syahrial,…