Banner tahun baru 2025 suara aspirasi

Berhasil Bawa Negeri Siak Berkemajuan, Bupati dan Wakil Bupati Siak Terima Gelar Adat

Foto : Bupati Alfedri dan Wakil Bupati Husni Merza Terima Gelar Adat Dari LAMR Kabupaten Siak SIAK, Suaraaspirasi.com – Lembaga Adat Melayu Riau Kabupaten Siak memberikan gelar adat Datuk Seri Setia Amanah kepada Bupati Siak Alfedri dan Timbalan Setia Amanah kepada Wakil Bupati Siak Husni Merza, di Gedung LAMR Kabupaten Siak, Minggu (9/6/2024) pagi. Prosesi…

Selengkapnya

Posisi Harga Sedang Mantap, Petani Semangka Tasik Seminai Raup Untung

Foto : Wabub Siak Husni Merza Ikut Panen Semangka Bersama Petani SIAK, Suaraaspirasi.com – Keuletan petani semangka di Kampung Tasik Seminai, Kecamatan Koto Gasib, Kabupaten Siak patut diacungkan jempol. Lihat saja hamparan lahan kosong milik Pemkab Siak, seluas 10,5 hektar itu, saat ini menjadi lahan produktif, oleh kelompok Mekar Sari kampung Tasik Seminai.  Pagi itu,…

Selengkapnya

Mantap, Pemkab Siak Kembali Raih Opini Wajar Tanpa Pengecualian ke-13 Dari BPK RI.

Foto : Bupati Siak Alfedri Terima Penghargaan Opini WTP Dari BPK RI SIAK, Suaraaspirasi.com – Pemerintah Daerah Kabupaten Siak kembali berhasil meraih penghargaan Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) ke-13 kalinya, dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI berlangsung di auditorium kantor BPK RI Perwakilan Provinsi Riau, jalan Jenderal Sudirman, Pekanbaru, Rabu (22/5/2024).  Penghargaan itu, diserahkan langsung…

Selengkapnya

Lepas Jalan Sehat Hardiknas Wabup Husni Apresiasi Ini Sangat Luar Biasa

Foto : Wabub Siak Husni Merza Serahkan Hadiah Doorprize Jalan Santai di Hari Pendidikan Nasional Tahun 2024 SIAK, Suaraaspirasi.com – Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) bersama Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Siak menggelar jalan sehat, berlangsung di depan Istana Siak, Minggu, pagi (19/5/2024). Jalan sehat tersebut digelar dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas)…

Selengkapnya

Gaet Investor Asing, Pemkab Siak Taja Temu Bisnis dan Siak Expoversary 2024

Foto : Bupati Alfedri Hadiri acara Temu Bisnis dan Siak Expoversary 2024 BATAM, Suaraaspirasi.com – Bupati Siak Alfedri paparkan potensi peluang investasi yang ada di kabupaten Siak, dalam acara Temu Bisnis dan Siak Expoversary 2024, berlangsung di Hotel Nagoya Hills dan Mall Nagoya Hills Kota Batam, Jum’at (17/5/2024). Kegiatan ini, di taja Dinas Pariwisata dan…

Selengkapnya

Permudah Masyarakat Dalam Layanan Pengaduan, Pemkab Siak Luncurkan Aplikasi SIP PUAN

Foto : Wabub Siak Husni Merza Hadiri Peluncuran Layanan Masyarakat Berbasis Digital SIAK, Suaraaspirasi.com – Dinas Pemberdayaan Perempuan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DP3AP2KB) Kabupaten Siak meluncurkan layanan masyarakat berbasis digital Sistem Informasi Pengaduan Perempuan dan Anak di singkat dengan (SIP PUAN). Layanan ini, di luncurkan bertujuan memudahkan masyarakat dalam layanan pengaduan permasalah…

Selengkapnya

Tertarik Sejarah dan Budaya Melayu, BEM se-Indonesia Berkunjung ke Kabupaten Siak

Foto : Bupati Alfedri Terima Kunjungan BEM Seluruh Indonesia SIAK, Suaraaspirasi.com – Bupati Siak Alfedri menerima kunjungan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) seluruh Indonesia, sekaligus closing ceremony Musyawarah Nasional (Munas) Badan Eksekutif Mahasiswa seluruh Indonesia tahun 2024, berlangsung di Balairung Datuk Empat Suku, Komplek Perumahan Abdi Praja, Kelurahan Kampung, Rempak. Ketua Presiden BEM UNRI M Ravi…

Selengkapnya

Hadir di Bagholek Godang Masyarakat Kampar, ini kata Arfan Usman

Foto : Sekda Siak Arfan Usman Hadiri Acara Bagholek Godang Masyarakat Kampar PEKANBARU, Suaraaspirasi.com – Perkembangan zaman yang terus bergulir mempengaruhi perkembangan adat istiadat dan budaya. Begitu juga halnya dengan adat dan budaya Kampar yang mulai terkikis oleh waktu. Hal tersebut di sampaikan, Sekretaris Daerah Kabupaten Siak Arfan Usman saat menghadiri acara Bagholek Godang masyarakat…

Selengkapnya

Siapkan SDM Berkualitas, Pemkab Siak Lanjutkan Program BeTunas

Foto : Bupati Siak Alfedri Hadiri Pembukaan Seleksi Bantuan Beasiswa Untuk Anak Siak Program Keluarga Harapan SIAK, Suaraaspirasi.com – Pemerintah Kabupaten Siak tahun 2024, kembali membuka seleksi Bantuan Beasiswa Untuk Anak Siak (BeTunas) Program Keluarga Harapan (PKH). Program ini dalam rangka menyiapkan SDM putra putri kabupaten Siak yang unggul dan berkualitas.   BeTunas dimulai sejak…

Selengkapnya