Diduga Papan Nama Proyek U-Ditch Sudin PRKP Jakarta Timur ‘Kesurupan’
Foto : Papan Nama Proyek JAKARTA, Suaraaspirasi.com – Diduga Papan Nama Proyek kesurupan tidak sesuai lokasi dan fakta di lapangan menjadi pertanyaan siapa yang bertanggung jawab dalam kegiatan perbaikan Sarana dan Prasrana (Sarpras) lingkugan Kawasan Pemukiman kumuh di Kelurahan Pisangan Timur (Paket Pekerjaan Saluran). Sesuai hasil investigasi di lapangan, bahwa pekerjaan yang diberikan PPK dan…