Dengan Nomor Urut 2, Syahrial -Andika Ajak Masyarakat Bengkalis Memilih Pemimpin Yang Peduli Nasib Masyarakatnya
Foto : Pasangan Calon Bupati Bengkalis Syahrial-Andika Saat di Posko Partai Golkar BENGKALIS, Suaraaspirasi.com – Calon Bupati Bengkalis Syahrial dan Calon Wakil Bupati Bengkalis Andika mendapatkan nomor urut 2 pada pengundian nomor urut pasangan Calon Bupati dan Calon Wakil Bupati Bengkalis yang diselenggarakan oleh KPU Bengkalis di Gedung Daerah Datuk Laksamana Raja Dilaut, Senin (23/9/2024)….