
Empat Pelaku Curat dan Satu Penadah di Amankan Tim Opsnal Polsek Tualang
Foto : Empat Pelaku Curat Yang Ditangkap Polsek Tualang SIAK, Suaraaspirasi.com – Tim Opsnal Polsek Tualang yang dipimpin Kanit Reskrim Iptu Alan Arief.S.Kom , berhasil menangkap empat pelaku pencurian dengan pemberatan (curat) dan satu penadah masing-masing inisial JW, 18 thn, JD,20 thn, KZ, 19 thn, LP, 19 thn dan FZ,44 thn (Penadah). Senin (17/3/2025). Kapolres…